Image of Efektifitas Limbah Kulit Singkong Sebagai Bahan Baku Pembuatan Kompos Di Kota Pontianak Tahun 2018

Text

Efektifitas Limbah Kulit Singkong Sebagai Bahan Baku Pembuatan Kompos Di Kota Pontianak Tahun 2018



ABSTRAK:
Limbah merupakan material sisa yang tidak diinginkan setelah berakhirnya suatu proses atau kegiatan. Limbah bisa dilhasilkan dari kegiatan rumah tangga, pasar,perkantoran, hotel, rumah makan maupun industri. Salah satu kota yang menghasilkanlimbah ialah pontianak Banyaknya jenis industri rumah tangga di kota pontianak menjadikan kota ini juga menghasilkan banyak limbah, mulai dari limbah industri makanan hingga industri furnitur yang mengakibatkan volume limbah yang ada semakin meningkat dari tahun ke tahun Salah satu indusri rumah tangga di Kota Pontianak yang mnghasilkan limbah ialah industri rumah tangga keripik singkong.Tujuan penelitian untuk menganalisis pengolahan limbah kulit singkong sebagai bahan baku pembuatan kompos tahun 2018 Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu (quasi experimen) yaitu penelitian yang mendekati percobaan sungguhan tetapi tidak mungkin mengadakan kontrol (memanipulasikan) scmua variabel yang relevan. Analisis data menggunakan ujistatistik One Way Anova, dengan variasi perlakuan EM4.Berdasarkan hasil uji menggunakan Anova didapatkan nilai f 289,969 dengan nilai signifikan p-0.000 (p


Ketersediaan

20141310304288Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes PontianakTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
288
Penerbit Poltekkes Kemenkes Pontianak : Pontianak.,
Deskripsi Fisik
xiii, 46 hlm.; ilus.; 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
288
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this