No image available for this title

Text

Gambaran Status Gizi Pada Ibu Hamil Di kecamatan Menyuke, Kabupaten Landak



GAMBARAN STATUS GIZI PADA IBU HAMIL DI KECAMATANMENYUKE, KABUPATEN LANDAKRizki Hasmita Suaebah, Jurianto Gambirxii + 48 halaman 13 tabel 4 gambar 8 lampiranABSTRAKGizi ibu hamil yang baik diperlukan agar pertumbuhan janin berjalanpesatdan tidak mengalami hambatan. Kebutuhan ibu hamil akanmeningkat dari biasanya, karena peningkatan jumlah konsumsi makanperlu ditambah terutama konsumsi pangan sumber energi untuk memenuhikebutuhan ibu dan janin, maka kurang mengkonsumsi energi akanmenyebabkan malnutrisi atau biasa disebut Kurang Energi Kronis (KEK).Tujuan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran status giziKEK pada ibu hamil di Kecamatan Menyuke Kabupaten LandakPenelitian ini dilakukan pada bulan Mei 2017 di Kecamatan MenyukeKabupaten landak. Jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan cross-sectional. Sedangkan pengumpulan data dilakukan melalui wawancarasecara langsung dengan responden dan pengukur LILA (Lingkar LenganAtas), kemudian diolah menggunakan SPSSHasil penelitian menunjukan status gizi ibu hamil berdasarkan ukuranlingkar lengan atas (LILA) bahwa sebagian besar ibu hamil memiliki statusgizi tidak KEK (71,1%) , dengan asupan energi (75,6%) dan asupan protein(73,3%) dengan kategori baik. Paritas ibu hamil dengan kategori rendah(77,7%) dengan jarak kelahiran baik (68,9%) dan pekerjaan ibu hamilsebagian besar ibu rumah tangga (51,1%)Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa status gizi pada ibuhamil di KecamatanMenyuke, Kabupaten Landak mempunyai angkakecukupan gizi yang baik. Saran yang dapat diberikan adalah memberikaninformasi tentang status gizi ibu hamil mengenai pemenuhan gizi yang baikselama hamil, variasi dan jumlah makanan yang dikonsumsi selama hamilSumber bacaan :41 (1982-2013)Kata KunciStatus gizi, asupan energijarak kelahiran1) Peneliti 2) Pembimbing Utama 3) PembimbingPendampingasupan protein,paritas,Keterangan


Ketersediaan

20142120700636Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes PontianakTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
636
Penerbit Poltekkes Kemenkes Pontianak : PONTANAK.,
Deskripsi Fisik
xii, 50 hlm.; ilus.; 29.5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
636
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this