Image of Gambaran Status Kebersihan Gigi Dan Mulut (OHI-S) Pada Pasien Rawat Inap Di Puskesmas Paloh Kecamatan Paloh Kabupaten Sambas Kalimantan Barat

Text

Gambaran Status Kebersihan Gigi Dan Mulut (OHI-S) Pada Pasien Rawat Inap Di Puskesmas Paloh Kecamatan Paloh Kabupaten Sambas Kalimantan Barat



Puskesmas paloh adalah organisasi kesehatan fungsional yang merupakan pusat pengembangan kesehatan masyarakat yang juga membina peran serta masyarakat dan memberikan pelayanan secara menyeluruh dan terpadu kepada masyarakat di wilayah kecamatan paloh dalam bentuk kegiatan pokok.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Gambaran Status Kebersihan Gigi dan Mulut (OHI-S) pada Pasien Rawat Inap di Puskesmas Paloh Kecamatan Paloh Tahun 2019.
Jenis penelitian yang akan dilakukan adalah observasional yang bersifat deskriptif kuantitatif yaitu suatu rancangan penelitian dengan melakukan pengamatan terhadap objek yang akan diteliti tanpa melakukan intervensi dan pengukuran variabel subyek dilakukan pada saat pemeriksaan tersebut.penelitian ini dilaksanakan pada bulan februari dan maret 2019.pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode total sampling dengan jumlah responden 40 orang.
Hasil dari penelitian didapat rata –rata pemeriksaan sebagian besar responden Kebersihan gigi dan mulut (OHIS) mempunyai rata-rata sebanyak 2,712 dengan katagori sedang.


Ketersediaan

20163114067859Perpustakaan Terpadu Poltekkes Kemenkes PontianakTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
859
Penerbit Poltekkes Kemenkes Pontianak : Pontianak.,
Deskripsi Fisik
xi + 34 Halaman, 7 Tabel, 8 Lampiran
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
859
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this